Dari 14 Cabang Lomba MAPSI, 13 Cabang Disabet Sapen | SEKOLAH RUJUKAN NASIONAL VERSI KEMDIKBUD

Dari 14 Cabang Lomba MAPSI, 13 Cabang Disabet Sapen
administrator website | Wednesday, 10 April, 2019
Dari 14 Cabang Lomba MAPSI, 13 Cabang Disabet Sapen


Kafilah SD Muhammadiyah Sapen berhasil hampir menyapu bersih medali dalam lomba MAPSI antar SD tingkat Kecamatan Gondokusuman dengan meraih 13 cabang lomba dari 14 cabang yang diperlombakan. Kegiatan lomba dilaksanakan di SD Negeri Serayu belum lama ini.

Prestasi ini menjadi modal yang sangat berharga dalam lomba yang sama di Tingkat Kota Yogyakarta. "Kami mohon doa dari semua pihak agar kami bisa meraih prestasi secara berjamaah di Tingkat Kota, sehingga bisa melaju ke tingkat propinsi", ungkap Ali Usman.

 
 
Other News
 
Thursday, 25 February, 2021
Alumni Sapen Berjaya di Ajang Lomba Sains Tingkat Internasional
Prestasi alumni SD Muhammadiyah Sapen tidak diragukan lagi. Kali ini, salah seorang alumni, Marsha Anies Yumna, yang tergabung dalam tim…
Wednesday, 25 September, 2019
Kejuaraan Bulu Tangkis Tingkat Jateng dan DIY Azka Ghani Kembali Raih Juara I
Azka Ghani, siswa Kelas 4 SD Muhammadiyah Sapen, kembali meraih juara I dalam kejuaraan bulutangkis multi cabang kelas tunggal usia…
Thursday, 23 April, 2020
Pendidikan "Pindah" Kelas Ala SD Muhammadiyah Sapen
Pandemi covid 19 telah mengubah segalanya. Proses pembelajaran yang biasanya dilakukan dikelas dipindah ke rumah untuk memutus mata rantai penyebaran…
Friday, 03 August, 2018
Paduan Suara Sapen Sabet Medali Emas Bali International Choir Festival 2018
Paduan Suara SD Muhammadiyah Sapen atau Muhammadiyah Sapen Choir berhasil menyabet GOLD MEDAL dalam ajang lomba paduan suara tingkat internasional…
 
 
SAPEN RADIO




SAPEN RADIO MENGEDUKASI TIADA HENTI


 
Latest Agenda
 
 
Polling
Do you think this website has complete information?
Polling Result
Do Not Know
134
Less
200
Enough
143
Good
201
Excellent
1751
 
 
Comparative Study
 
 
Link

Visitor Count:
13.767.420