Kemenkeu Mengajar di Sapen | SEKOLAH RUJUKAN NASIONAL VERSI KEMDIKBUD

Kemenkeu Mengajar di Sapen
administrator website | Wednesday, 31 October, 2018
Kemenkeu Mengajar di Sapen


Senin, 22/10, SD Muhammadiyah Sapen mendapat tamu kehormatan dari Kementrian Keuangan RI di Jakarta. Tamu-tamu yang biasa mengurus masalah keuangan datang bukan untuk melakukan visitasi keuangan sekolah, tetapi mereka akan mengajar tentang litetasi keuangan di SD Muhammadiyah Sapen.

Melalui model pendekatan pembelajaran yang aktif dan menyenangkan, siswa-siswa begitu antusias mengikuti pembelajaran literasi keuangan. Walaupun mereka bukan yang membidangi tentang pendidikan, cara mereka mengajar di depan anak-anaknya tentang literasi keuangan dengan pendekatan active learning dan learning by doing membuat atmosfer pembelajaran sangat kondusif.

 
 
Other News
 
Wednesday, 12 October, 2016
Sapen Bangun MoU dengan Sekolah-sekolah Terbaik di Thailand dan Malaysia
              SD Muhammadiyah Sapen kembali melakukan  kegiatan program Sister School dengan sekolah-sekolah di Thailand dan Malaysia. Dalam program ini, SD…
Tuesday, 03 October, 2017
Keke Raih Medali Perak Lomba Baca Puisi se-Indonesia
Satu lagi siswa SD Muhammadiyah Sapen berhasil meraih medali perak dalam lomba baca puisi se-Indonesia pada ajang Festival Lomba Seni…
Saturday, 08 April, 2017
Tiga Siswa Sapen Berebut Tiket Ke Pekanbaru
Sebanyak tiga orang siswa Sapen maju ke tingkat Propinsi DIY ajang Olimpiade Sains dan Matematika tingkat nasional (OSN) 2017. Mereka…
Friday, 06 November, 2020
Qaeerin Raih Gold Medal Final Kompetisi Matematika Malaria Realistik Tingkat Nasional (KMNR) Tahun 2020
Qarerin Nasywa Aqilla, siswa kelas 4 SD Muhammadiyah Sapen berhasil meraih medali emas dalam ajang Kompetisi Matrmatika Nalaria Realistik (KMNR)…
 
 
SAPEN RADIO




SAPEN RADIO MENGEDUKASI TIADA HENTI


 
Latest Agenda
 
 
Polling
Do you think this website has complete information?
Polling Result
Do Not Know
134
Less
200
Enough
143
Good
201
Excellent
1751
 
 
Comparative Study
 
 
Link

Visitor Count:
13.766.390