Rame-rame Bangun MoU dengan Sapen | SEKOLAH RUJUKAN NASIONAL VERSI KEMDIKBUD

Rame-rame Bangun MoU dengan Sapen
administrator website | Tuesday, 21 March, 2017
Rame-rame Bangun MoU dengan Sapen

Sinyalemen positif diperlihatkan sekolah-sekolah Muhammadiyah untuk membangun sekolahnya menjadi sekolah-sekolah bersinar dan berkemajuan.

Dua bulan terakhir, sekolah-sekolah Muhammadiyah secara berjamaah mengadakan nota kesepakatan (MoU) dengan SD Muhammadiyah Sapen.

Sekolah-sekolah itu antara lain : SDA Nganjuk, SDM Bayat Klaten, SDM Pekajangan Pekalongan, SDM Pandes Klaten, SDM Sukarno Hatta Kotabumi Lampung, SDM Kreatif Bayan Purworejo dan SDA Gemolong Sragen.

Ini merupakan peristiwa penting dan bersejarah bagi amal usaha Muhammadiyah. Setidaknya aum sudah mulai bangun dari tidur panjangnya untuk berdiri tegak untuk membangun sekolahnya agar bisa berlari dan mengejar ketertinggalannya.

"Sapen sebagai lokomotif pertumbuhan dan kemajuan sekolah Muhammadiyah memiliki komitmen yang kuat dan tanggung jawab moral yang besar dalam membangun sekolah Muhammadiyah maju secara bersama-sama", ungkap Sofyan.

 
 
Other News
 
Monday, 10 August, 2020
Raih 42 Medali SD Muhammadiyah Sapen Dominasi Prestasi International Kangaroo Mathematics Competition (IKMC 2020)
Sekira 42 siswa SD Muhammadiyah Sapen meraih prestasi dalam International Kangaroo Mathematics Contest (IKMC).IKMC adalah sebuah kompetisi Matematika Internasional yang…
Sunday, 04 December, 2022
Chiqui Berjaya di Ajang Asia Pacific Arts Festival 2022 di Singapura
SD Muhammadiyah Sapen kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah internasional. Prestasi kali ini disumbangkan siswa yang memiliki nama lengkap Chiquitita…
Saturday, 05 November, 2022
Sapen Masuk 5 Besar Sekolah Juara Ruang Guru se-Indonesia
Prestasi membanggakan kembali diraih SD Muhammadiyah Sapen. Salah satu siswanya yang bernama Achmad Fakhry Arsa Rizqullah Khafidhon berhasil meraih bronze…
Tuesday, 22 November, 2022
Pertamina dan SD Muhammadiah Sapen Bersinergi
 Budaya hemat energi merupakan salah satu bagian penting dalam menjaga konsep kehidupan masa depan yang berkelanjutan (sustainable living). Budaya hemat…
 
 
SAPEN RADIO




SAPEN RADIO MENGEDUKASI TIADA HENTI


 
Latest Agenda
 
 
Polling
Do you think this website has complete information?
Polling Result
Do Not Know
134
Less
200
Enough
143
Good
201
Excellent
1751
 
 
Comparative Study
 
 
Link

Visitor Count:
13.760.900